Kunjungi PN Pangkalpinang, Kabapas Perkuat Koordinasi dalam Penanganan Anak Berhadapan Dengan Hukum

    Kunjungi PN Pangkalpinang, Kabapas Perkuat Koordinasi dalam Penanganan Anak Berhadapan Dengan Hukum
    Kepala Bapas (Kabapas), Sujatmiko bersama dengan Kepala Seksi (Kasi) Bimbingan Klien Dewasa (BKD), Martadinata dan Kepala Seksi (Kasi) Bimbingan Klien Anak (BKA), Riduan yang disambut langsung oleh Ketua PN Pangkalpinang, Jarot Widoyatmono Dalam Agenda Koordinasi

    PANGKALPINANG - Senin (23/09/2024) Kepala Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas I Pangkalpinang kunjungi Pengadilan Negeri (PN) Pangkalpinang Kelas 1A.

    Kunjungan ini merupakan bentuk koordinasi yang dilakukan Kepala Bapas (Kabapas), Sujatmiko bersama dengan Kepala Seksi (Kasi) Bimbingan Klien Dewasa (BKD), Martadinata dan Kepala Seksi (Kasi) Bimbingan Klien Anak (BKA), Riduan yang disambut langsung oleh Ketua PN Pangkalpinang, Jarot Widoyatmono.

    Dalam kunjungannya, Sujatmiko menyampaikan bahwa ia berharap koordinasi baik antara Bapas Pangkalpinang dan PN Pangkalpinang tetap terjalin, terutama dalam hal penanganan perkara anak yang berhadapan dengan hukum (ABH). "Tugas dan fungsi Bapas berkaitan erat di lapangan dengan pengadilan terutama dalam pendampingan persidangan ABH, " ujarnya.

    Ia juga menyebutkan bahwa wajibnya Pembimbing Kemasyarakatan (PK) Bapas dalam melakukan pendampingan persidangan ABH merupakan amanah Undang-Undang Sistem Peradilan Pidana Anak (UU SPPA).

    Jarot sendiri menyambut baik maksud kedatangan Sujatmiko. Ia menuturkan bahwa pihaknya akan terus menjalin komunikasi dan sinergi dengan Bapas Pangkalpinang demi terselenggaranya Sistem Peradilan Pidana Anak yang baik

    kemenkumham kemenkumham babel kanwil kemenkumham babel bapas pangkalpinang
    F. Firsta

    F. Firsta

    Artikel Sebelumnya

    Klien Jalani Putusan Pelatihan Kerja, Bapas...

    Artikel Berikutnya

    Bapas Pangkalpinang Ikuti Penguatan Manajemen...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Penuhi Hak Bersyarat Warga Binaan, Bapas Pangkalpinang Dampingi PPK Dalam Pembuatan Litmas
    Kunjungi PN Pangkalpinang, Kabapas Perkuat Koordinasi dalam Penanganan Anak Berhadapan Dengan Hukum
    Pimpin Apel Pagi, Kabapas Ajak Jajaran Ciptakan Suasana Bahagia Dalam Menjalankan Tugas
    DUKUNG PENGEMBANGAN KETERAMPILAN KLIEN, GRIYA ABHIPRAYA BAPAS PANGKALPINANG LAKSANAKAN 2 PELATIHAN SEKALIGUS
    Optimalisasi Peran Bapas Dalam Implementasi Restoratif Justice dan Pidana Alternatif, Ditjenpas Gelar Rakor Antar Apgakkum Se-Kep.Babel
    Audiensi Dengan Pj. Walikota, Bapas Pangkalpinang Bahas Penanganan Anak Berhadapan Dengan Hukum
    DUKUNG PENGEMBANGAN KETERAMPILAN KLIEN, GRIYA ABHIPRAYA BAPAS PANGKALPINANG LAKSANAKAN 2 PELATIHAN SEKALIGUS
    Optimalisasi Peran Bapas Dalam Implementasi Restoratif Justice dan Pidana Alternatif, Ditjenpas Gelar Rakor Antar Apgakkum Se-Kep.Babel
    Bapas Pangkalpinang dan Universitas Bangka Belitung Sepakat Tingkatkan Hubungan Kerja Sama
    Estafet Kepemimpinan Berganti, Sujatmiko Resmi Jabat Kepala Bapas Kelas I Pangkalpinang
    Beri Bimbingan Rohani dan Edukasi Hukum Kepada Klien, Bapas Pangkalpinang Kembali Gandeng Pokmas Lipas
    Bentuk Apresiasi Dedikasi Kinerja, Kepala Bapas Pangkalpinang Berikan Penghargaan Pegawai Teladan
    DUKUNG PENGEMBANGAN KETERAMPILAN KLIEN, GRIYA ABHIPRAYA BAPAS PANGKALPINANG LAKSANAKAN 2 PELATIHAN SEKALIGUS
    Anak Pelaku Tawuran Perang Sarung Diamankan Polisi, 7 Orang PK Bapas Pangkalpinang Diterjunkan Lakukan Proses Pendampingan Hukum
    Tumbuhkan Kesadaran Hukum Pada Siswa, Bapas Pangkalpinang Adakan Sosialisasi Di SMKN 1 Pangkalpinang

    Ikuti Kami